Title Dejected

Hi Adventurers,
Dalam memainkan game Dragin Nest memang Stats kita mau tidak mau bergantung juga pada title yang kita pakai, untuk itu setiap ada title dengan bonus atribut yang lebih tinggi pastinya kita ingin mendapatkannya kan? Nah kali ini saya ingin memberikan sedikit informasi tentang cara mendapatkan title Dejected untuk Dragon Nest Indonesia.

1. Lord of Madness : Kalahkan Cerberus Kalkari di Cerberus Nest
2. Overlord : Dapatkan semua Achievement Manticore Normal
3. Endless Challenge : Selesaikan Cerberus Hell Mode dengan 4 anggota party tanpa mati.
4. Beautiful :  Selesaikan Manticore Hell Mode dengan 4 anggota party tanpa mati.
5. One who govern the light : Dapatkan semua Achievement di Apocalypse Normal
6. Cow Herding Master : Dapatkan semua Achievement di Minotaur Nest.
7. Judge : Selesaikan Apocalypse Hell Mode.
8. Guardian : Selesaikan Sea Dragon Nest Normal Mode.

Selesaikan semua syarat dan dapatkan titlenya...
Semoga bermanfaat, terimakasih!

Title Dejected Reviewed by Unknown on February 19, 2013 Rating: 5

4 comments:

  1. gw dah main d manticore kk ma 4 orng lainx, tpi kog gk dpt title ea. pdhl anggota gw kaga ada yg mati

    ReplyDelete
  2. @Anonymous
    Semua achievement gan bukan cuma kaga mati ber-empat

    ReplyDelete
  3. Gan ane udh main manticore nest tp tba" mnculcacing baar ( kaya titit gede )
    Hpnya x100
    Dmgnya 10k ampe 150k
    Gmna nh?

    ReplyDelete

All Rights Reserved by Reckless © 2014 - 2015
Powered By Blogger, Share by Star Tuan

Eric

Name

Email *

Message *

Powered by Blogger.